Wednesday 22 April 2015

Game ini bisa dikatakan seri pertama Assassin's Creed yang menganut genre platformer.Seri ini sekilas hampir serupa dengan Mark of The Ninja , buat kalian yang pernah memainkan Mark of The Ninja pasti tidak asing lagi dengan genre Assassin's Creed Chronicles China ini.


Assassin's Creed Chronicles China sekilas pandang mirip dengan Mark of The Ninja dari sisi gameplay, namun dari kualitas grafik Assassin's Creed Chronicles China jauh melampaui Mark of The Ninja

Sensasi baru dalam seluruh seri Assassin's Creed. Dengan setting 2.5D , dengan latar china yang begitu memukau, well-crafted art .Kali ini Ubilembut alias Ubisoft memang tidak ingin mengecewakan fans Assassin's Creed  seperti seri sebelum nya yang menuai banyak review negatif. Lewat seri terbaru ini Ubisoft seperti membayar tuntas kesalahannya pada seri sebelumnya ,terbukti dari serangkaian review positif untuk Assassin's Creed Chronicles China di Steam .

Karakterk utama dsini hampir sama dengan Assassin's Creed Liberation. Disini kalian akan bermain sebagai assassin perempuan bernama Shao Jun dengan latar setting pada tahun 1526.

Shao Jun, Karakter utama pada seri Assassin's Creed Chronicles China

Shao Jun, dia dibekali dengan kemampuan bela diri. Hidden Blade juga diimplementasikan di karakter kali ini,Namun tidak pada pergelangan tangan namun di bawah sepatunya dan pedang yang selalu dia bawa Kian Sword.

Kesimpulan : 
Assassin's Creed Chronicles China membawa platformer ke tingkat yang dipandang lebih oleh para gamer.dengan inovasi stealth platformer yang nyaris jarang dipakai oleh beberapa developer game".
dengan grafis yang tak kalah memukau dan memanjakan mata. GGWP, Ubisoft!!






0 comments:

Post a Comment